Menggunakan wibawa dari Roh Kudus untuk mengatasi dosa dan kelemahan
Seringkali kita tetap terbelenggu karena kita mengira bahwa Tuhan tak mau membebaskan kita. Kita tak boleh secara pasif menerima masalah, tetapi kita harus menyatakan kemenangan Yesus atas daging dgn tegas dan seringkali dalam kata-kata yang diungkapkan.
Bila kita menggunakan wibawa Tuhan Yesus, kita menerapkan Kabar Baik dalam hidup kita, yaitu bahwa Yesus sudah mengatasi daging melalui kematian dan kebangkitan-Nya dan bahwa Roh Kudus tinggal di dalm hati kita serta memberi kita kuasa untuk hidup bebas dari dosa.
Banyak masalah pribadi akan diatasi dengan cepat bila kita menggunakan wibawa Bapa kita dalam berdoa: "Aku adalah ciptaan baru, bait Roh Kudus. Aku tidak mau lagi merasa khawatir atas masalahku. Yesus sudah memberikan kepadaku wibawa untuk mengatasimu, hai rasa khawatir."
Seperti halnya dengan bersukacita dalam segala keadaan, pernyataan untuk bebas dari dosa mengungkapkan dan membangkitkan iman. Iman yang lebih besar ini mengakibatkan Allah bekerja lebih kuasa. (Holytrinitycarmel)
Tuhan Yesus Memberkati.
Seringkali kita tetap terbelenggu karena kita mengira bahwa Tuhan tak mau membebaskan kita. Kita tak boleh secara pasif menerima masalah, tetapi kita harus menyatakan kemenangan Yesus atas daging dgn tegas dan seringkali dalam kata-kata yang diungkapkan.
Bila kita menggunakan wibawa Tuhan Yesus, kita menerapkan Kabar Baik dalam hidup kita, yaitu bahwa Yesus sudah mengatasi daging melalui kematian dan kebangkitan-Nya dan bahwa Roh Kudus tinggal di dalm hati kita serta memberi kita kuasa untuk hidup bebas dari dosa.
Banyak masalah pribadi akan diatasi dengan cepat bila kita menggunakan wibawa Bapa kita dalam berdoa: "Aku adalah ciptaan baru, bait Roh Kudus. Aku tidak mau lagi merasa khawatir atas masalahku. Yesus sudah memberikan kepadaku wibawa untuk mengatasimu, hai rasa khawatir."
Seperti halnya dengan bersukacita dalam segala keadaan, pernyataan untuk bebas dari dosa mengungkapkan dan membangkitkan iman. Iman yang lebih besar ini mengakibatkan Allah bekerja lebih kuasa. (Holytrinitycarmel)
Tuhan Yesus Memberkati.